Back

Pembuatan KTM yang hilang

  • Mahasiwa yang KTM nya hilang harus segera melapor ke bagian Akademik fakultas dengan melampirkan fotokopi laporan kehilangan dari kepolisian.
  • Mahasiswa yang bersangkutan mengisi formulir surat pernyataan kehilangan KTM yang ditandatangani di atas materai.
  • Mahasiswa harus menyertakan dengan pas photo terbaru dan di serahkan Bersama dengan formulir kehilangan KTM.
  • Bagian Akademik fakultas memproses permohonan ini, dengan mengecek kebenaran data mahasiswa dan mengirimkannya ke bagia akademik rektorat.
  • Bagian Akademik rektorat akan membuatkan Kembali duplikat KTM yang baru sesuai dengan data yang di berikan Bagian Akdemik fakultas.
  • Mahasiswa mengambil sendiri KTM yang telah di ganti ke BAA rektorat.

FORMULIR SURAT PERNYATAAN KTM HILANG

 

Alur Flow Chat KTM Hilang

Loader Loading...
EAD Logo Taking too long?
Reload Reload document
| Open Open in new tab
Hubungi kami via WhatsApp